Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » TERKINI » NASIONAL » Brigjen Ena Sulaksana Laporkan Kenaikan Pangkat ke Pangkormar

Brigjen Ena Sulaksana Laporkan Kenaikan Pangkat ke Pangkormar

  • account_circle Indra
  • calendar_month Rab, 13 Agu 2025
  • comment 0 komentar

JAKARTA | EksposJateng.com – Suasana di Holding Room Yonif 6 Kesatrian Marinir Hartono, Cilandak, Jakarta Selatan, Selasa (12/8/2025) siang itu terasa hangat. Komandan Pasmar 1 (Danpasmar 1) Brigjen TNI (Mar) Ena Sulaksana, S.E., hadir untuk melaporkan kenaikan pangkatnya kepada Panglima Korps Marinir (Pangkormar) Letjen TNI (Mar) Dr. Endi Supardi, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., CHRMP., CRMP.

Kenaikan pangkat ini sebenarnya bukan kabar baru. Sebelumnya, Brigjen Ena sudah mendapatkan promosi tersebut tak lama setelah resmi menjabat Danpasmar 1, bahkan telah melaporkannya langsung kepada Panglima TNI dan Kasal.

Pangkormar menilai momen pelaporan kenaikan pangkat perwira tinggi bukan sekadar formalitas. “Laporan kenaikan pangkat Perwira Tinggi Korps Marinir menunjukkan dedikasi dan komitmen yang luar biasa terhadap tugas dan tanggung jawab sebagai seorang jenderal,” ujarnya.

Ia menambahkan, “Kenaikan pangkat ini tidak hanya merupakan pengakuan atas prestasi individu, tetapi juga refleksi dari kemampuan dalam memimpin dengan integritas dan efisiensi.”

Acara ini juga dihadiri Mayjen TNI (Mar) Werijon yang kini memegang jabatan baru sebagai Komandan Komando Daerah Angkatan Laut (Dankodaeral) X Jayapura.

  • Penulis: Indra
  • Editor: Wahyu Widodo

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pick Up Terguling di Depan Cimory Bergas, Sopir Luka Ringan

    Pick Up Terguling di Depan Cimory Bergas, Sopir Luka Ringan

    • calendar_month Sen, 14 Jul 2025
    • account_circle M. Supadi
    • 0Komentar

    Ungaran | EksposJateng.com – Sebuah kecelakaan tunggal terjadi di ruas jalan nasional arah Ungaran menuju Bawen, tepatnya di depan kawasan wisata Cimory Dairyland on The Valley, Kecamatan Bergas, Kabupaten Semarang, pada Senin pagi (14/7/2025) sekitar pukul 05.50 WIB. Peristiwa tersebut melibatkan kendaraan Mitsubishi Pick Up L300 bernomor polisi H 8473 LQ yang dikemudikan oleh M. […]

  • Yayasan Jallu Nusantara Indonesia Kukuhkan 28 Pengurus Baru, Teguhkan Komitmen pada Hukum dan Keadilan Sosial

    Yayasan Jallu Nusantara Indonesia Kukuhkan 28 Pengurus Baru, Teguhkan Komitmen pada Hukum dan Keadilan Sosial

    • calendar_month Jum, 10 Okt 2025
    • account_circle M Indra
    • 0Komentar

    Ungaran | EksposJateng.com – Suasana hangat menyelimuti Rumah Makan Sekeco, Banyukuning, Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang, Jumat (10/10/2025). Sekitar 28 orang pengurus Yayasan Jallu Nusantara Indonesia resmi dikukuhkan dalam sebuah prosesi pelantikan yang dipimpin langsung oleh Ketua Pembina, M. Yusuf Khummaini, S.H.I., M.H., C.M. Pelantikan itu menandai langkah awal pengurus baru dalam menjalankan berbagai program strategis […]

  • Pria Paruh Baya Pingsan di Warung Kelapa Muda Bawen, Begini Kronologinya

    Pria Paruh Baya Pingsan di Warung Kelapa Muda Bawen, Begini Kronologinya

    • calendar_month Jum, 11 Jul 2025
    • account_circle M. Supadi
    • 0Komentar

    Ungaran | EksposJateng.com – Seorang pria paruh baya bernama Haryanto (56), warga Ambarawa, ditemukan dalam keadaan pingsan di sebuah warung kelapa muda di Jalan Raya Bawen-Tuntang, Jumat (11/7/2025) sekitar pukul 10.30 WIB. Peristiwa itu pertama kali diketahui oleh Dela (23), pemilik warung kelapa muda di lokasi kejadian. Ia terkejut ketika seorang pria yang datang meminta […]

  • APBD Perubahan Jateng 2025 Disahkan, Fokus pada Layanan Dasar dan Ketahanan Pangan

    APBD Perubahan Jateng 2025 Disahkan, Fokus pada Layanan Dasar dan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rab, 6 Agu 2025
    • account_circle Indra Widiyatmiko
    • 0Komentar

    SEMARANG | EksposJateng.com – Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Perubahan Provinsi Jawa Tengah tahun 2025 resmi disetujui dalam rapat paripurna di Gedung Berlian, Selasa (5/8/2025). Fokus utama penganggaran diarahkan pada penguatan layanan dasar, pembangunan infrastruktur, stabilitas investasi, dan peningkatan kesejahteraan masyarakat. “Fokusnya tetap terkait layanan dasar, kemudian peningkatan terkait infrastruktur, kemudian stabilitas investasi, […]

  • Bupati Semarang Luncurkan Inovasi Pelayanan Publik “SIP TENAN GAN” untuk Lansia dan Disabilitas

    Bupati Semarang Luncurkan Inovasi Pelayanan Publik “SIP TENAN GAN” untuk Lansia dan Disabilitas

    • calendar_month Sab, 19 Jul 2025
    • account_circle M. Supadi
    • 0Komentar

    Ungaran | Eksposjateng.com –  Bupati Semarang H. Ngesti Nugraha memulai akhir pekan dengan mengikuti senam sehat bersama para lansia. Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya Pemerintah Kabupaten Semarang dalam mendorong gaya hidup sehat bagi warga lanjut usia. Dalam kesempatan yang sama, Bupati menyerahkan sepeda motor dinas kepada para pendamping Program Keluarga Harapan (PKH) dan kartu […]

  • Penjual Kembang di Salatiga Laris Jelang Malam Satu Suro

    Penjual Kembang di Salatiga Laris Jelang Malam Satu Suro

    • calendar_month Kam, 26 Jun 2025
    • account_circle Bang Nur
    • 0Komentar

    SALATIGA | EksposJateng.com – Menjelang malam pergantian tahun baru Islam atau Hijriyah, suasana khas budaya Jawa terasa hidup di berbagai daerah, termasuk di Kota Salatiga. Bagi masyarakat Jawa, momen ini dikenal dengan sebutan “Malam Satu Suro”, yang disambut dengan berbagai ritual sakral penuh makna. Malam 1 Suro dimaknai sebagai waktu yang tepat untuk menyucikan diri […]

expand_less